Website counter

Monday, June 1, 2015

JENIS-JENIS PENDIDIKAN KESEHATAN






     Pendidikan lanjutan setelah SMA di bidang kesehatan masih terbuka lebar. Sayangnya informasi mengenai jenis-jenis pendidikan dan prospeknya ke depan, masih kurang tersosialisasi dengan baik. Hanya sebagian kecil profesi dalam bidang kesehatan yang telah di kenal luas oleh masyarakat, seperti dokter, dokter gigi, apoteker, perawat dan bidan. Padahal masih banyak jenis tenaga kesehatan lain yang justru sangat dibutuhkan. 

   Pendidikan tenaga kesehatan umumnya membutuhkan keahlian dan ketrampilan khusus. Keahlian dan ketrampilan itu berkembang dengan pesat seiring kemajuan ilmu dan  tehnologi. Dalam dunia kerja lulusan tenaga kesehatan akan menempati bidang keahliannya masing-masing. Sampai saat ini kebutuhan akan jenis-jenis tenaga kesehatan tertentu masih sangat tinggi, sedangkan jumlahnya belum memadai. Fasilitas kesehatan seperti rumah sakit dan puskesmas, baik di daerah terpencil bahkan daerah perkotaan masih sangat membutuhkannya.  Jadi tunggu apa lagi, mari kita lihat jenis-jenis pendidikan tenaga kesehatan itu.



NO
     PENDIDIKAN
JENIS PENDIDIKAN
TINGKAT PENDIDIKAN
1
Kedokteran
Dokter  Umum
Profesi


Dokter  Gigi
Profesi




2
Kesehatan Masyarakat
Administrasi Kesehatan
S1


Biostatika Kesehatan
S1


Epidemiologi
S1


Gizi
S1


Keselamatan & Kesehatan Kerja
S1


Kesehatan Lingkungan
S1


Promosi Kesehatan
S1


Kesehatan Reproduksi
S1


Entomolog Kesehatan
S1


Penyuluh Kesehatan
S1


Kesehatan Lingkungan
D3


Manajemen Informatika
D3


Administrasi Rumah Sakit
D3




3
Kefarmasian
Apoteker
Profesi


Sarjana Farmasi
S1


D3 Farmasi
D3


Analis Farmasi & Makanan
D3




4
Keperawatan
Ners
Profesi


Sarjana Keperawatan
S1


Sarjana Kebidanan
S1


Keperawatan
D3


Kebidanan
D3


Kesehatan  Gigi
D3


Penata Anestesi
D3




5
Tenaga Gizi
Kesehatan Gizi
D3




6
Tenaga Laboratorium
Analis Kesehatan
D3


Analis Kimia
D3




7
Tenaga Ketrampilan Fisik
Fisioterapis
D3


Okupasi Terapis
D3


Terapis Wicara
D3


Akupuntur
D3




8
Teknisi Medis
Radiodiagnostik & Radoterapi
D3


Tehnisi Gigi
D3


Tehnisi Elektromedik
D3


Refraksionis Optisien
D3


Rekam Medis
D3


Ortotik Prostetik
D3


Paramedik Transfusi Darah
D3





No comments: